Minggu, 10 Agustus 2014

Membuat Gadget Permainan Sederhana

Berikut cara membuat gadget permainan sederhana yang bisa ditambahkan di halaman blogspot anda.




  1. Masuk ke bagian setelan 
  2. Pilih Tata Letak
  3. Pilih Tambahkan Gadget
  4. Pilih Tipe Gadget HTML/Javascript
  5. Pada window penambahan gadget isikan :
    1. Judul : Permaian Sederhana
    2. Isi : diisi dengan kode berikut ini:
       <script>  
             var angka = 0  
             reset();  
             function reset() {  
               angka = Math.floor((Math.random()*100)+1);  
               document.getElementById("msg").innerHTML = "Tebaklah angka mulai dari 0 s/d 100"  
             }  
             function tebak() {  
               var x = document.getElementById("msk").value;  
               if (x == angka) {  
                 document.getElementById("msg").innerHTML = "jawaban anda benar";  
               } else if (x < angka) {  
                 document.getElementById("msg").innerHTML = "jawaban anda salah, cobalah dengan <b>angka lebih besar<b>";              
               } else if ( x > angka) {  
                 document.getElementById("msg").innerHTML = "jawaban anda salah, cobalah dengan <b>angka lebih kecil<b>";              
               }  
             }  
           </script>  
           <div style="border: 1px solid #ffaeae; width: 200px;" >  
             <div style="margin-left: 50px; margin-right: auto;">  
               <input type="text" id = "msk" name="msk" value="0" style="width: 100px;text-align: center;" />  
             </div>  
             <div id="msg" style="padding: 5px 8px; border: 1px solid #ffffae; margin: 10px 5px; background-color: #ffaeae; color: #ff0000;">Tebaklah angka mulai dari 0 s/d 100</div>  
             <input type="button" value="Baru" onclick="reset();" />  
             <input type="button" value="Tebak" onclick="tebak()" />  
           </div>  
      
    3. Simpan
  6. Simpan Setelan
  7. Lihat Blog

Tidak ada komentar:

Posting Komentar